Resep: Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur Yang Enak

Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur.

Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur Cara membuatnya tidak susah Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur menggunakan 6 bahan dan 7 langkah. Berikut cara memasak nya.

Bahan yang diperlukan Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur

  1. Dibutuhkan 120 gram maizena.
  2. Dibutuhkan 30 gram terigu (aku segitiga biru).
  3. Dibutuhkan 100 gram margarin (aku pake blueband).
  4. Dibutuhkan 70 sd 90 gram susu kental manis.
  5. Siapkan Topping selai stroberi/ coklat/greentea / chocochips.
  6. Dibutuhkan Chocolatos buat adonana coklat chocochips.

Langkah Pembuatan Cookies Teflon 4bahan, No Oven No Telur

  1. Campur terigu dan maizena, kemudian tambahkan mentega dan susu kental manis. Aduk rata hingga jadi adonan yg seprti kalis. Tapii lembuutt dan lemas, tidak lengket di tangan dan mudah dibentuk.
  2. Jika adonan kurang lentur tambahkan margarin, jika adonan kurang manis, bisa tambahkan gula halus. Bentuk2 adonan pipih beri cekungan dg ujung jari. Kemudian tambahkan topping sesuka hati. Saya td pakai selai stroberi.
  3. Untuk adonan coklat. Ambil 1 bagian adonan, campur dg chocolatos secukupnya ya. Campur rata. Setelah itu bentuk2 adonan.
  4. Panggan dengan api paling kecil. Jika kompor sdh diset kecil tp api tetap besar, tumpuk tungku dan ksh tatakan diatas tungku baru teflon di bagian paling atas..
  5. Panggang selama 15 sd 20 menit tegantung ketebalan adonan ya. Saya 20 menit. Pokok sampai adonan tdk empuk. Rada keras gt jd biar crunchy..
  6. Resep ini saya jd sekitar 50 buah 😂 hasil bervariasi ya tergantung seberapa besar bentuk yg kamu buat..
  7. Catatan : jika adonan kurang lentur, bisa tambahkan mentega sampai adonan mudah dibentuk dan tidak crack., dan jika adonan kurang manis, bisa ditambahkan gula halus.. menurut saya adonan ini udh cukup manis tp kan selera orang beda2..

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel